Artikel Pabila Syaftahan

Terdapat 170 artikel karya Pabila Syaftahan

Ilustrasi Artificial Intelligence 5

Sony & AI Singapore Luncurkan SEA-LION untuk Bahasa Asia Tenggara

Berita

|

  • 7 jam yang lalu

Sony Research, bagian dari Sony Group, telah mengumumkan kemitraan strategis dengan AI Singapore (AISG) untuk meluncurkan proyek pengembangan large language model terbaru mereka, yang dikenal dengan nama SEA-LION. SEA-LION, yang merupakan singkatan dari Southeast Asian Languages In One Network, adalah sebuah inisiatif ambisius yang bertujuan untuk meningkatkan akurasi dan kemampuan model artificial intelligence (AI) dalam memproses berbagai bahasa dari kawasan Asia Tenggara.